Veronapictures – Halo sobat Vero! Apa kabar kalian hari ini? Semoga Bahagia selalu ya! Nah kali ini kita mau kasih intip sinopsis episode terbaru Suami Pengganti yuk kita simak di bawah ini.
Baca Juga : Sinopsis Suami Pengganti 2 Desember 2022 : Celine Diancam Lelaki Misterius
Sinopsis Suami Pengganti Episode 274
Pada episode sebelumnya,Celine akhirnyaberhasil membuka email mamanya dan mendapati mama Celine yang sering mendapat email berupa ancaman dan menemukan email yang berisi keluarga Herlambang sudah mengetahui perbuatannya dan mereka sedang memburu mama Celine. Penasaran dengan kelanjutannya? Coba cek selengkap nya dibawah ini yuk.
Tak hanya itu,Celine pun merasa apa yang dilakukan mama Celine berbeda dengan kepribadian mama Celine. Celine merasa mamanya memiliki kepribadian lain karena mama Celine diam diam bekerja sama dengan orang yang memiliki kekuasaan besar yang berbahaya.
Di sisi lain,Selama di melbourne Ariana membuat Vlog. Justin dan Ariana tampak bahagia. Saat mereka sedang teleponan dengan Yuna. Saka mendengarkan obrolan Ariana dan melihat wajah Ariana yang tampak bahagia. Saka mulai berpikir apa saat ini waktu yang tepat untuk merelakan Ariana.
Ariana tampak malu-malu jalan sama Justin di Melbourne. Ariana kaget karena Justin bilang konser Justin Bieber dibatalkan. Karna tidak mau melihat Ariana sedih, akhirnya Justin mengajak Ariana jalan di royal botanical garden. Namun tiba-tiba Justin mendapatkan telfon masuk. Ariana pun mendengar Justin menelfon dengan marah.
Setelah itu,Ariana dikasih makanan buatan Justin dan makan bareng. Ariana tersenyum ketika Justin nyanyi lagu Justin Bieber. Ariana tampak bahagia bersama Justin.Ariana berterima kasih ke Justin yang sudah sabar banget buat deketin Ariana.
Pasti so sweet banget lihat Ariana dan Justin ya guys, nah kalian pasti penasaran kan keseruan Justin dan Ariana di Melbourne? Daripada penasaran saksikan terus Suami Pengganti setiap hari pukul 20.00 WIB hanya di ANTV!