Raisa – Cinta Sederhana

Inilah lirik lagu  Cinta Sederhana  yang dibawakan oleh Raisa.

 

 

Biarkanku mempelajarimu
Biar kutahu cara mendengarkanmu
Biarkanku tawarkan pelukan
Saat kau tak butuh kata, kata

 

Tenang, tenanglah

 

Tak s’lalu berbunga-bunga
Namun kupastikan ada
Cintaku yang sederhana
Tak perlu mengada-ada

 

‘Kan kujaga rahasiamu
Takkan ada satu jiwa pun yang tahu
Biarlah aku yang jadi perisai
Tajamnya panah, panah mereka

 

Tenang, tenanglah

 

Tak s’lalu berbunga-bunga
Namun kupastikan ada
Cintaku yang sederhana
Tak perlu mengada-ada

 

Biarkanku yang mempercayaimu
Saat dunia ragukan perasaanmu
(Meragukanmu)

 

Takkan ada yang sulit bagiku
(Bagiku bersama)
Selama kita jalani bersama

 

Tenang, tenanglah
Tenang, tenanglah

Leave a Reply

Your email address will not be published. Required fields are marked *