Last Child – Dendam

Inilah lirik lagu Dendam yang dibawakan oleh Last Child.

 

 

[Verse 1: Dimas]

S’lamat malam wahai kau sahabatku
Yang t’lah pergi tinggalkan pedih di hati
Masihkah kau ingat ulah kita dulu
Tangis dan tawa terbawa dalam mimpi

 

 

[Verse 2: Virgoun]

Takkan ku lupakan dirimu teman lamaku
Sosok sahabat yang kini begitu amat kubenci
Satu yang tak akan pernah aku lupa
Di kelamnya malam pertengkaran kita

 

 

[Chorus: Virgoun & Dimas]

Ku s’lalu berharap kau akan datang padaku
Hapus dendam tuk akhiri pertengkaran kita
Bila suatu saat nanti, semua ini kan terjadi
Menangis haruku di pelukmu

 

 

[Verse 3: Dimas]

Ku akui ku s’lalu iri padamu
Ingin ku miliki apa yang kau punya
Tetapi mengapa setelah ku dapatkan
Hanya kehampaan yang hinggap di hati?

 

 

[Verse 4: Virgoun]

Telah ku berikan apa yang ku punya
Dengan harapan kita saling berbagi
Tetapi mengapa setelah ku berikan
Hatiku menyesal dan berujung dendam..

 

 

[Chorus: Virgoun & Dimas]

Ku s’lalu berharap kau akan datang padaku
Hapus dendam tuk akhiri pertengkaran kita
Bila suatu saat nanti, semua ini kan terjadi
Menangis haruku di pelukmu

 

[Instrumental]

 

[Chorus: Virgoun & Dimas]

Ku s’lalu berharap kau akan datang padaku
Hapus dendam tuk akhiri pertengkaran kita
Bila suatu saat nanti, semua ini kan terjadi
Menangis haruku di pelukmu